
HUMAS
Patroli Dialogis, Satpolair Polres Pelabuhan Makassar Bantu Penumpang yang Hendak Turun dari Kapal

HUMDER – Satuan Polisi Perairan Polres Pelabuhan melaksanakan patroli dialogis didermaga pelabuhan Paotere guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.
“Pada kesempatan tersebut, Personil Satpolair membantu menurunkan para penumpang khususnya penumpang ibu – ibu dan anak – anak yang akan turun dari kapal serta barang bawaan penumpang, guna mengantisipasi terjadinya laka laut di perairan” Ucap Kasubsipenmas Sihumas AIPDA Adil, Rabu (18/01/2023)
Selain itu, personil Satpolair menghimbau kepada Nakhoda dan abk kapal agar selalu memperhatikan faktor cuaca setiap kali akan melakukan pelayaran, mengingat saat ini memasuki musim penghujan sering terjadi cuaca sangat ekstrim serta selalu menyiapkan alat keselamatan diatas kapal” jelas Kasubsipenmas Polres Pelabuhan Makassar. ( @$_23)
Info dari <a href=”https://tribratanewspolrespelabuhanmakassar.com” >Polres Pelabuhan Makassar</a>1

-
HUMAS2 tahun ago
Ajak Pemotor Tertib Berlalu Lintas, Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Yudi Frianto Bagikan Helm dan Jaket Gratis
-
HUMAS3 tahun ago
Pastikan Tahanan Lengkap, Provos Bersama Piket Jaga rutin Cek Ruang Tahanan
-
HUMAS4 tahun ago
AKBP Kadarislam: Terima Kasih Kepada Personil Polres Pelabuhan Makassar bersama TNI telah Amankan Hari Paskah
-
BINMAS4 tahun ago
Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar Sosialisasi Pencegahan Covid-19
-
VIDEO4 tahun ago
Patuhi Protokol Kesehatan
-
NARKOBA4 tahun ago
Mendadak Personil Satnarkoba Polres Pelabuhan Makassar lakukan Tes Urine
-
HUMAS2 tahun ago
Viral Aksi Pemalakan Modus Parkir, Respon Cepat Polres Pelabuhan Makassar Amankan Para Pelaku
-
BINMAS4 tahun ago
Polres Pelabuhan Makassar Gencar Patroli Operasi Yustisi Tekan Penyebaran Covid-19